Merupakan Founder Hope Psychology Center sekaligus Psikolog Klinis dewasa yang berfokus pada berbagai permasalahan kesehatan mental termasuk trauma. Kak Jessy sudah memiliki pengalaman dibidang kesehatan mental lebih dari 4 tahun dan telah melayani lebih dari 100 klien.