DISCLAIMER !
*Kami percaya bahwa belajar menjadi pasangan yang baik memerlukan lebih dari sekedar teori, latihan seumur hidup, dan komitmen untuk mengusahakan hubungan. Kelas ini memberikan bekal bagi Anda & Pasangan untuk mendapatkan hubungan yang lebih baik, sehat, dan bahagia, namun hasil dapat sangat bervariasi, tergantung pada setiap kasus, latar belakang, dan dinamika hubungan Anda & Pasangan.
*Kelas ini tidak dimaksudkan untuk menggantikan peran sesi konseling dengan Psikolog. Apabila ada permasalahan yang lebih serius dan membutuhkan sesi konseling (baik individual maupun pasangan), segera hubungi HPC di WA 082328810858 untuk Konseling dengan Psikolog Yanny.